Pulau Bintan Meraih Sertifikat IDoCare dari Kemenparekraf Tanda Siap Melaksanakan Protokol CHSE

- 29 September 2020, 10:53 WIB
Pesona Gurun Pasir di Pulau Bintan yang Menyimpan Keindahan Tersembunyi
Pesona Gurun Pasir di Pulau Bintan yang Menyimpan Keindahan Tersembunyi /Kemenparekraf.go.id/

Baca Juga: Ilham Habibie: UMKM Indonesia Perlu Sentuhan Teknologi Sehingga Dapat Berkembang Secara Kapasitas

Implementasi protokol CHSE di destinasi wisata, kata Wishnutama, dibutuhkan untuk menumbuhkan rasa aman dan nyaman bagi wisatawan yang berkunjung. Apalagi, pariwisata Indonesia ke depan akan mengarah kepada pariwisata berkualitas.

"Implementasi nyata dari kampanye ini adalah melalui proses sertifikasi dan labelling Indonesia Care. Program ini merupakan proses audit dan verifikasi standar protokol CHSE kepada para pelaku usaha pariwisata dan ekonomi kreatif yang telah melaksanakan uji coba destinasi," kata dia.

Pada kesempatan yang sama Menko Perekonomian Airlangga Hartanto mengatakan, Bintan menjadi tujuan wisata yang paling siap menerapkan protokol kesehatan dengan kondisi terkini masuk dalam zona hijau dan berada di lintas perbatasan antarnegara.***(Ruth Martha Winnie/Moreschick)

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Moreschick


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x