ILC Cuti Panjang, Asumsi Warganet Liar Hingga ke NTT

- 23 Desember 2020, 22:50 WIB
ILC Berhenti Tayang
ILC Berhenti Tayang /Instagram/presidenilc/Instagram.com/@presidenilc

POTENSIBISNIS – Indonesia Lawyers Club (ILC) berhenti tayang sementara waktu, terakhir pada, Selasa, 15 Desember 2020.

Itu diumukan dalam cuitan akun Twitter pribadi Karni Ilyas @karniilyas. Dia menuliskan program ILC di tahun 2021 mendatang, akan berhenti tayang untuk sementara waktu.

Adapun berakhirnya program ILC ini merupakan hasil keputusan manajemen Tv One.

Baca Juga: Pemain Terbaik FIFA Sindir Ronaldo dan Messi, Ini Katanya

“Dear Pencinta ILC : Sekalian kami umumkan edisi ini adalah episode terakhir akhir tahun ini dan merupakan episode perpisahan. Sebab mulai tahun depan berdasarkan keputusan manajemen TV One, ILC dicutipanjangkan sementara waktu. Mohon maaf sebesar-besarnya kepada Pencinta ILC,” tulis Karni Ilyas dari Twitternya pada 15 Desember 2020 lalu. 

Namun, cuitan itu masih dipandang tidak jelas. Sebab Karni Ilyas dinilai tidak menjelaskan sampai kapan ILC akan berhenti tayang.

Bahkan, ia juga tidak memberikan keterangan lebih lanjut tentang alasan ILC diberhentikan tayang untuk sementara waktu.

Baca Juga: Gawat! Semua BLT akan Dihapus Kedepannya, Ini Penjelesan Mensos Risma

Pada saat acara berlangsung, dimana Sudjiwo Tedjo sebut ILC sempat hilang karena takut pemilu, namun disaat yang sama langsung Karni Ilyas membantah, “Sampean keliru”.

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x