Ketahui! Penyebab Gusi Bengkak dan Cara Mengobatinya, di Antaranya Alergi Pasta Gigi

- 14 Januari 2022, 15:14 WIB
Ilustrasi penyebab gusi bengkak berikut cara mengobatinya.
Ilustrasi penyebab gusi bengkak berikut cara mengobatinya. /Alodokter/

POTENSI BISNIS -Sakit gigi dengan diakibatkan oleh gusi yang bengkak merupakan satu diantara penyakit yang bikin emosi.

Pasalnya, ketika gusi sedang membengkak terkadang kita menjadi dilema karena cukup susah meredakan rasa sakitnya.

Namun apakah Anda tahu apa penyebab gusi membengkak itu dan bagaimana cara menobatinya?

Baca Juga: Usai Mama Mayang Disekap, Irvan Nekat Ancam Keselamat Rafael karena Andin: Ikatan Cinta Malam Ini

Dalam artiket ini akan kami bahas penyebab timbulnya gusi membengak berikut cara mengobatinya.

Penyebab gusi bengkak

Mengutip dari laman Medical News Today, penyebab gusi bengkak biasanya berasal dari kebersihan mulut yang buruk atau komplikasi masalah kesehatan gigi dan mulut, antara lain:

- Partikel makanan menempel atau tersangkut di sela-sela gigi.

- Radang gusi atau gingivitis.

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim

Sumber: Medical News Today Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah