Bantuan Rp600 Ribu Segera Cair, Cek Dulu Kepesertaan Anda di BP Jamsostek di Sini

- 22 Agustus 2020, 14:38 WIB
Ilustrasi: BPJS Ketenagakerjaan/BP Jamsostek/
Ilustrasi: BPJS Ketenagakerjaan/BP Jamsostek/ /facebook.com/BPJSTKinfo

3. Setelah itu peserta dapat mengirim pesan dengan format SALDO (spasi) nomor peserta lalu kirim ke 2757.

Baca Juga: UIN Bandung Raih Rekor Muri atas Penerimaan UM-PTKIN Daring Terbanyak

Baca Juga: Bantuan Subsidi Upah Pekerja Rencana Diserahkan Langsung Presiden 25 Agustus 2020 Mendatang

Via Aplikasi BPJSTK Mobile

a. Pertama, unduh aplikasi BPJSTK Mobile secara gratis.

b. Aplikasi ini tersedia di Android, iOs, dan Blackberry

c. Setelah itu peserta harus melakukan registrasi terlebih dahulu.

d. Registrasi berguna agar peserta mendapatkan PIN.

Setelah terdaftar dan bisa login maka peserta bisa langsung mengecek status kepersertaannya secara langsung.***

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: BP Jamsostek


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x