Mudik Lebaran 2022, Ini 5 Tips Jaga Daya Tahan Tubuh agar Tetap Kuat di Perjalanan

- 25 April 2022, 12:00 WIB
Ilustrasi mudik. Pemerintah telah memperbolehkan masyarakat untuk melakukan mudik Lebaran 2022, simak selengkapnya dalam artikel ini./Pixabay.
Ilustrasi mudik. Pemerintah telah memperbolehkan masyarakat untuk melakukan mudik Lebaran 2022, simak selengkapnya dalam artikel ini./Pixabay. /Pixabay/harpenz/

5. Mengelola stres

Selama perjalanan mudik Lebaran, pastinya keadaan lalu lintas padat dan kemacetan panjang.

Kondisi ini tak jarang membuat Anda stres dan mudah marah, yang merupakan pemicu turunnya daya tahan tubuh.

Agar daya tahan tubuh tetap kuat saat mudik, Anda perlu mengelola stres dengan baik.

Cobalah redakan stres selama perjalanan, dengan mendengarkan musik atau melakukan teknik relaksasi untuk menenangkan perasaan Anda.***

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah