20 TKA China Tiba di Indonesia saat PPKM Darurat, Fadli Zon: Inkosistensi Kebijakan

- 4 Juli 2021, 19:40 WIB
Fadli Zon.*
Fadli Zon.* /

POTENSI BISNIS - Sebanyak 20 Tenaga Kerja Asing (TKA) asal China tiba di Bandara Sultan Hasanuddin pada Sabtu, 3 Juli 2021.

Stakeholder Manager Bandara Internasional Sultan Hasanuddin, Sulawesi Selatan, Iwan Risdianto membenarkan soal 20 TKA China tersebut.

Politisi Gerindra Fadli Zon menanggapi soal kabar kedatangan 20 TKA China di Indonesia lewat Twiiter @fadlizon.

Baca Juga: 20 TKA China Masuk Indonesia di Tengah PPKM Darurat, Sufmi Dasco Minta Pemerintah Tegas

Baca Juga: Jadwal Acara TV Senin 5 Juli 2021: RCTI Ikatan Cinta, Trans 7 Lapor Pak! dan GTV Dracula Untold

Menurutnya, jika masih ada TKA asal China di tengah kedaruratan ini luar biasa, menujukkan inkonsistensi kebijakan.

"Jika benar masih ada TKA asal China masuk di tengah kedaruratan ini, sungguh luar biasa berkuasa siapapun di belakang mereka. Tak sensitif n semakin menunjukkan inkonsistensi kebijakan," kata Fadli Zon, dikutip pada Minggu, 4 Juli 2021.

Cuitan Fadli Zon.
Cuitan Fadli Zon. Tangkap layar Twitter @fadlizon

Baca Juga: Prediksi Italia vs Spanyol Euro 2020 Simifinal, Simak Head to Head 5 Pertemuan Terakhir Kedua Tim

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Twitter @fadlizon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x