PPKM Darurat: Daftar Lengkap Titik Penyekatan di Kabupaten Garut, Tasikmalaya, dan Ciamis

- 4 Juli 2021, 14:25 WIB
Daftar Titik Penyekatan PPKM Darurat Kabupaten Garut, Tasikmalaya, dan Ciamis
Daftar Titik Penyekatan PPKM Darurat Kabupaten Garut, Tasikmalaya, dan Ciamis /ANTARA

POTENSI BISNIS - Pemerintah telah memberlakukan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat sejak 3 hingga 20 Juli 2021, daftar lengkap titik penyekatan di Kabupaten Garut, Tasikmalaya, dan Ciamis akan diulas pada artikel ini.

PPKM Darurat yang tengah berjalan di pulau Jawa dan Bali diharapkan mampu mengatasi permasalahan penyebaran Covid-19 di pulau Jawa dan Bali.

Upaya pemerintah ini dengan tujuan menekan angka positif Covid-19 di pulau Jawa dan Bali karena semakin bertambah setiap harinya.

Kabupaten Garut, Tasikmalaya, dan Ciamis termasuk pada Provinsi Jawa Barat, PPKM Darurat telah berjalan di Kabupaten tersebut dengan ketat di beberapa titik penyekatan.

Baca Juga: RAMALAN Zodiak Besok Senin 5 Juli 2021: Aries, Aquarius, dan Scorpio Harus Profesional dalam Kerja

Oleh karenanya masyarakat harus mengetahui lokasi titik penyekatan agar tetap waspada dan berhati-hati dalam jangka waktu pendek ini.

Berikut daftar lengkap titik penyekatan PPKM Darurat di Kabupaten Garut, Tasikmalaya, dan Ciamis yang PotensiBisnis.com sajikan untuk Anda.

Daftar 13 Titik Penyekatan PPKM Darurat Kabupaten Garut:

Baca Juga: Maksimalkan PPKM Darurat, Pemkot Semarang akan Tes Swab Sekitar 4.000 Orang per-Hari

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x