Dalam Pembukaan Rakornas PB BNPB, Jokowi Tegaskan Terkait Hal Ini

- 3 Maret 2021, 20:54 WIB
Presiden Jokowi saat membuka Rakornas Penanggulangan Bencana Tahun 2021, Rabu 3 Maret 2021 di Istana Negara Jakarta
Presiden Jokowi saat membuka Rakornas Penanggulangan Bencana Tahun 2021, Rabu 3 Maret 2021 di Istana Negara Jakarta /Sekretariat Kabinet RI

Selain itu juga harus diikuti dengan audit ketahanan bangunan agar sesuai dengan standar.

Sehingga dapat meminimalisir banyaknya korban jika terjadi bencana di daerah tersebut.

Jokowi juga memerintahkan agar segera melakukan koreksi dan penguatan apabila tidak sesuai dengan standar yang ada.

Baca Juga: Tayangan Pertandingan Timnas U-23 vs PS Tira Persikabo Batal Digelar Kendala Teknis

Kemudian hal kedua yang disoroti Jokowi yaitu mengenai kebijakan untuk mengurangi resiko bencana harus terintegrasi apa yang dilakukan di hulu, di tengah dan di hilir.

Jokowi melarang terjadinya ego sektoral dan ego daerah. Semuaya harus saling bekerja sama untuk mengurangi resiko bencana.

“Tidak boleh ada yang merasa kalau ini bukan tugasnya, bukan tugas saya, bukan urusan saya. Hati-hati ini bencana, berbeda dengan hal-hal yang normal,” lanjut Jokowi.

Baca Juga: Isu Ridwan Kamil Gantikan AHY, Wakil Ketua DPD Jabar: Mengapa Mereka Jadi Makin Kerasukan Saja Ya

Kemudian Jokowi menegaskan terkait menegemen tanggap darurat serta kemampuan melakukan rehabilitasi dan rekonstruksi yang cepat sangat penting pasca bencana.

Hal ini harus terus diperbaiki karena kecepatan mengenai rehabilitas dan rekonstruksi menjadi sorotan utama oleh masyarakat.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: BNPB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x