Mengejutkan! Mantan Anak Buah SBY Singgung Langkah JK yang Akan Undang Taliban ke Indonesia

- 25 Desember 2020, 11:05 WIB
Jusuf Kalla tengah menghadiri undangan Afghanistan untuk mencari jalan keluar terkait konflik dan kekerasan di Afghanistan/
Jusuf Kalla tengah menghadiri undangan Afghanistan untuk mencari jalan keluar terkait konflik dan kekerasan di Afghanistan/ /Instagram.com/@jusufkalla

"Mengundang pihak yang berkonflik untuk berdialog di Jakarta, itu adalah salah satu opsi. Kita akan mengundang melalui Majelis Ulama Indonesia," ujar JK.

Sementara itu, mantan politisi Partai Demokrat, Ferdinand Hutahaean, angkat bicara menanggapi terkait permintaan Afghanistan tersebut.

Baca Juga: Bantu Kawal Ibadah Malam Misa Natal di Manokwari, HMI: Perbedaan Menjadi Sebuah Kekuatan

Ferdinand Hutahaean pun mempertanyakan apa manfaat dari langkah JK untuk mengundang Taliban ke Indonesia. Menurutnya, Indonesia kini tengah berjuang melawan radikalisme dan tidak perlu mengundang Taliban ke Indonesia.

"Entah apa kepentingan dan mamfaat Taliban ini hrs diundang ke Indonesia ditengah saat kerasnya kondisi intoleransi di negara ini. Negara kita sdg lelah berjuang utk melawan radikalisme, mestinya Taliban tak perlu diundang kenegara ini," tulis Ferdinand Hutahaean dalam akun Twitternya, 25 Desember 2020.

 

***

Halaman:

Editor: Abdul Mugni

Sumber: ANTARA Twitter @FerdinandHaean3


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x