BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan Termin 2 Tahap 5 Cair, Begini Cara Cek Data Penerimanya

- 25 November 2020, 10:23 WIB
BLT Subsidi Gaji BPJS termin II tahap 5 Cair.*
BLT Subsidi Gaji BPJS termin II tahap 5 Cair.* /Instagram/@kemnaker

Oleh karena itu untuk dapat mengetahui siapa saja yang menjadi penerima BLT Subsidi Gaji oleh pemerintah. Berikut cara yang bisa dilakukan.

1. Pertama buka website resmi Kementerian Ketenagakerjaan yakni di www.kemnaker.go.id

2. Selanjutnya klik tombol “DAFTAR”

3. Jika belum memiliki akun harus daftar terlebih dahulu dengan klik “Daftar Sekarang”

4. Kemudian isi data seperti No. NIK, Nama Orang Tua, No. HP, Email dan Password selanjutnya klik “Daftar Sekarang”

Baca Juga: ILC Tadi Malam 'Bisakah Gubernur Dicopot?', Irmanputra: Intruksi Mendagri ini Curahan Hati Presiden

5. Setelah selesai anda akan mendapatkan nomor OTP yang dikirimkan ke nomor Hp yang sudah didaftarkan tadi,

6. Langkah selanjutnya yaitu mengaktivasi akun dengan cara kembali ke website tadi dan klik tombol “Masuk” yang berada di  pojok kanan atas di website

7. Isi formulir dengan lengkap

Setelah melengkapi formulir maka akan muncul di bagian dashboard apakah masuk dalam penerima bantuan BLT Subsidi Gaji yang diusulkan oleh Kementerian Ketenagakerjaan atau tidak.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x