Mudik Lebaran 2024: Pemerintah Imbau Pemudik Beli Tiket Penyeberangan Sebelum H-1 Keberangkatan

- 24 Maret 2024, 11:00 WIB
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy saat menijau pelabuhan Merak, Banten
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy saat menijau pelabuhan Merak, Banten /

Baca Juga: AHY: Demokrat dan Gerindra akan Kikis Politik Uang

Total kapal yang akan beroperasi pada Angleb tahun ini mencapai 81 kapal, dengan 66 kapal operasi untuk lintas Merak-Bakauheni, termasuk 6 kapal express. Sementara untuk lintas Ciwandan-Bakauheni terdapat 10 kapal, dan lintas BBJ-Muara Pilu sebanyak 5 kapal.

Kapasitas pelabuhan meningkat 5% dari total 10.688 kendaraan kecil tahun lalu menjadi 11.188 kendaraan kecil tahun ini, sementara kapasitas kapal naik 2% dari sebelumnya 36.323 kendaraan menjadi 37.159 kendaraan.

Pemerintah juga menginstruksikan kepada pihak kepolisian untuk meningkatkan keamanan di jalur Bakauheni, terutama pada malam hari. Hal ini dilakukan untuk memastikan perjalanan pemudik berjalan dengan aman dan lancar.***

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x