BLT Rp600 Ribu Tahap 3 Belum Cair? Perlu Perhatikan Syarat Penerima Lakukan Pengecekan Nama Anda

- 8 September 2020, 15:55 WIB
Data persebaran BLT Rp600 ribu berdasarkan informasi Kemnaker
Data persebaran BLT Rp600 ribu berdasarkan informasi Kemnaker //Instagram/@kemnaker

Beberapa syarat calon penerima yaitu:

1. Warga Negara Indonesia yang dibuktikan dengan Nomor Induk Kependudukan (NIK)

2. Terdaftar sebagai peserta jaminan sosial tenaga kerja yang masih aktif di BPJS Ketenagakerjaan yang dibuktikan dengan nomor kartu kepesertaan

3. Peserta yang membayar iuran dengan besaran iuran yang dihitung berdasarkan upah di bawah Rp 5 juta sesuai upah yang di laporkan kepada BPJS Ketenagakerjaan

4. Pekerja/buruh penerima upah

5. Memiliki rekening bank yang aktif

6. Peserta yang terdaftar sebagai peserta aktif di BPJS Ketenagakerjaan sampai dengan bulan Juni 2020.

Baca Juga: Cek Saldo ATM Anda! Bansos Rp500 Ribu per-KK Ditransfer Langsung kepada Penerima

Selain itu, harus dipastikan juga nomor rekening pekerja sudah diserahkan pihak perusahaan atau pemberi kerja kepada pihak BPJS Ketenagakerjaan.

Hal itu bisa dilakukan dengan mengkonfirmasi langsung ke HRD (SDM) perusahaan.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Instagram @bpptkg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x