Google Doodle Hari Ini: Roehana Koeddoes Jurnalis Perempuan Pertama di Indonesia, Ini Kiprahnya

- 8 November 2021, 07:14 WIB
Google Doodle Hari Ini: Roehana Koeddoes Jurnalis Perempuan Pertama di Indonesia, Ini Kiprahnya.
Google Doodle Hari Ini: Roehana Koeddoes Jurnalis Perempuan Pertama di Indonesia, Ini Kiprahnya. /Tangkapan layar google doodle

POTENSI BISNIS - Penampilan laman pencari Anda tentunya dimuncul dengan sosok perempuan bernama Roenana Koeddoes.

Siapakah Roehana Koeddoes? Google Doodle hari ini, pada Senin, 8 November 2021 memperingati Roehana Koeddoes sebagai pahlawan nasional.

Perempuan pemiliki nama asli Siti Roehana, lahir pada 20 Desember 1884 di Kota Gadang, Sumatera Barat, Hindia Belanda (Indonesia sekarang).

Baca Juga: Merdeka! Google Doodle Spesial Hari Kemerdekaan Indonesia, Tampilkan Rebana hingga Makna Luar Biasa

Roehana Koeddoes merupakan seorang jurnalis perempuan pertama di Tanah Air. Ia dibesarkan selama masa perempuan Indonesia pada umumnya tidak medapatkan pendidikan formal.

Roehana Koeddoes mengembangkan kecintaan membaca lewat berbagai halaman-halaman surat kabar lokal pada usia tujuh tahun.

Paa tahun 1911, ia memulai kariernya di bidang pendidikan dengan mendirikan sekolah pertama di Indonesia di kota kelahirannya.

Baca Juga: Nasib Ikatan Cinta di Tengah Isu Amanda Manopo dan Arya Saloka Renggang, Peramal Sebut Ada Penurunan

Adapun sekolah Koeddoes didirikan untuk memberdayakan perempuan melalui berbagai program, mulai dari pengajaran literasi bahasa Arab hingga moralitas.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x