PPKM Darurat: Mulai Rabu 7 Juli 2021 Sejumlah Ruas Jalan di Bandung Ditutup Tiga Kali Sehari

- 7 Juli 2021, 10:10 WIB
PPKM Darurat pada Rabu 7 Juli 2021 di Bandung, pemerintah akan menutup sejumlah ruas jalan selama tiga kali dalam sehari.
PPKM Darurat pada Rabu 7 Juli 2021 di Bandung, pemerintah akan menutup sejumlah ruas jalan selama tiga kali dalam sehari. /Remy Suryadie/Galamedia/

POTENSI BISNIS - PPKM Darurat pada Rabu 7 Juli 2021 di Bandung, pemerintah akan menutup sejumlah ruas jalan selama tiga kali dalam sehari.

Sebelumnya, pentupan ruas jalan dalam rangka PPKM Darurat sampai dengan 20 Juli 2021 ini sudah dilakukan di sejumlah daerah.

Kepala Dinas Perhubungan Kota Bandung, Ricky Gustiadi menyebutkan berdasarkan laporan rapat koordinasi evaluasi dan rencana penutupan jalan PPKM Darurat bersama tim yang terdiri dari pihak kepolisian.

Baca Juga: Prediksi Skor Inggris vs Denmark Semifinal Euro 2020: Simak Head to Head, Susunan Pemain Kedua Tim

Dirinya mengungkapkan ruas jalan di ring 1, 2 dan 3 Kota Bandung akan ditutup pada pukul 08.00 - 10.00 WIB, lalu pada pukul 13.00 - 16.30 WIB, terakhir pada pukul 18.00 - 05.00 WIB setiap harinya sampai dengan 20 Juli 2021.

Baca Juga: PPKM Darurat: Karyawan Diancam PHK jika Tidak Bekerja WFO oleh Bos di Jakarta, Anies Baswedan Marah

Berikut Daftar Lokasinya

  • Exit GT Pasteur,
  • Pasir Koja,
  • Kopo,
  • Moch Toha,

Sedangkan ruas jalan lainnya, menurut Ricky akan dilakukan secara insidental oleh petugas jika terbukti ada kerumunan masyarakat.

Sementara, Dinas Kesehatan Kota Bandung mengungkapkan sedang menyiapkan ambulans dan tenaga kesehatan lainnya apabila diperlukan.

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x