Wajib Tahu, Ini 5 Manfaat Ikan Mas Bagi Kesehatan Tubuh

- 1 Juli 2022, 07:46 WIB
Resep gulai ikan mas. JIka Anda pecinta masakan ikan mas, yuk simak manfaat lainnya bagi kesehatan tubuh yang jarang diketahui banyak orang. berikut 5 manfaat ikan mas bagi kesehatan tubuh.
Resep gulai ikan mas. JIka Anda pecinta masakan ikan mas, yuk simak manfaat lainnya bagi kesehatan tubuh yang jarang diketahui banyak orang. berikut 5 manfaat ikan mas bagi kesehatan tubuh. /Instagram.com/@pawondeso_homecooking

Keunggulan vitamin ini mampu meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL), dan menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL).

jadi, jangan takut mengkonsumsi ikan mas terlalu sering, karena terjauh dari kolesterol jahat.

4. Menjaga kesehatan mata

Seperti yang kita ketahui, jika ingin menjaga kesehatan mata. Pastinya harus banyak mengkonsumsi makanan bervitamin A, satu di antaranya ikan mas.

Baca Juga: Penderita Darah Tinggi, Bolehkan Kurangi Waktu Tidur untuk Ibadah Malam? Berikut Penjelasan dr. Zaidul Akbar

Pasalnya, vitamin A pada ikan mas dapat menjaga kornea mata tetap jernih, sehingga mata berfungsi jauh lebih baik.

Manfaat lain dari Vitamin A juga bisa mencegah berbagai macam penyakit mata, misalnya degenerasi makula dan rabun senja.

3. Mengontrol tekanan darah

Bagi Anda yang memiliki masalah tekanan darah yang kurang stabil. Anda bisa mengkonsumsi ikan mas.

Baca Juga: Khawatir Kolesterol Naik? Ikuti Tips Sehat ala dr. Zaidul Akbar dengan Coba Resep Obat Alami Ini

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x