Ingin Langsing Tanpa Olahraga? Lakukan Diet Pisang, Berikut Penjelasannya

- 21 Desember 2021, 13:55 WIB
Anda bermasalah dengan berat badan tetapi kesulitan melakukan diet. Sepertinya diet pisang atau asa banana diet ini bisa dilakukan.
Anda bermasalah dengan berat badan tetapi kesulitan melakukan diet. Sepertinya diet pisang atau asa banana diet ini bisa dilakukan. /Pixabay.com/Security

Jadi, Anda tidak perlu merombak pola makan yang selama ini dimiliki, atau mengurangi porsinya.

Metode diet ini sangat fleksibel tetapi membatasi apa yang dimakan saat sarapan dengan pisang. Anda bebas untuk memasak atau makan di luar seperti biasanya.

3. Banyak minum air putih

Jika memutuskan untuk menjalani diet pisang, satu-satunya minuman yang boleh dikonsumsi adalah air putih.

Minumlah banyak air tetapi jangan berlebihan juga, karena dapat menyebabkan kembung.

4. Camilan sore maksimal jam tiga

Anda masih bebas mengonsumsi apa saja, termasuk kue, sepotong cokelat, atau camilan asin. Namun, maksimal hingga pukul tiga sore. Meski begitu, hindari makanan berat dan gorengan.

5. Tidur lebih awal

Diet pisang mengusung tidur lebih awal sebagai bagian dari gaya hidup sehari-hari.

Pastikan untuk tidur sebelum tengah malam, dengan memberi jarak empat jam antara waktu makan terakhir dan waktu tidur.

Halaman:

Editor: Babah Pram

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah