Jelang Ramadhan, Berikut 6 Tips Atasi Diabetes saat Jalani Puasa

- 31 Maret 2021, 21:17 WIB
Ilustrasi orang sedang membaca doa buka puasa.
Ilustrasi orang sedang membaca doa buka puasa. /PEXELS

5. Makan lebih banyak kacang-kacangan

Kacang-kacangan adalah makanan tinggi serat yang membutuhkan waktu lama untuk dicerna.

Hal ini berarti bahwa makanan ini membutuhkan waktu lebih lama untuk melepaskan glukosa.

Di sisi lain, kacang juga sumber lemak tak jenuh yang tidak dapat meningkatkan kadar gula darah Anda.

6. Perbanyak konsumsi air putih saat berbuka dan sahur

Pasalnya, air putih sangat berguna dan bermanfaat untuk setiap orang. Terkhusus untuk penderita diabetes, air putih dapat membuat kadar gula tetap stabil dan mengontrol konsentrasinya.

Air putih juga ternyata dapat mencegah dehidrasi yang pastinya bisa menjadi tips sehat berpuasa Ramadan untuk penderita diabetes.

Saat berbuka dan sahur, pastikan Anda mengkonsumsi air putih yang cukup.***

Artikel ini telah tayang di JakbarNews.Pikiran-Rakyat.com berjudul, "Jelang Bulan Ramadhan Apakah Penderita Diabetes Boleh Puasa? Berikut ini Tips Menjaga Kadar Gula Tetap Stabil".

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Jakbar News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x