Insentif Prakerja Dijadwalkan Artinya Segera Cair dan Simak Cara Gabungkan Rekening dengan E-Wallet

- 3 November 2020, 16:57 WIB
Ilustrasi: rupiah
Ilustrasi: rupiah /pixabay/EmAji

Berikut cara menghubungi Cs Prakerja lewat email agar insentif Prakerja dijadwalkan, sedang diproses dan dalam pengecekan dapat segera cair.

Jangan lupakan kekuatan subjek email.

Silahkan tulis subjek email dengan menyertakan alasan peserta prakerja mengirimkan email. Langsung ke inti keluhan prakerja.

Baca Juga: Sesuai Permenaker BLT BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 Pasti Cair ke 6 Kriteria Penerima Ini

Usahakan baris pembuka email harus langsung ke Inti keluhan insentif Prakerja, hal ini tujuannya agar email anda tidak bertele-tele saat dibaca oleh cs prakerja.

Terdapat beberapa poin dalam penggunaan angka dan statistik pada email yang akan memudahkan Anda menarik perhatian pembaca.

Kemudian Kartu Prakerja gelombang 11 yang sudah dibuka dari kemarin pada Senin, 2 November 2020.

Baca Juga: Intip Perbandingan Realme Narzo 20 Pro dan Narzo 20 vs iPhone 12 Pro Berikut Spesifikasinya

Syarat dari kartu prakerja sendiri yaitu harus Warga Negara Indonesia, usia diatas 18 tahun, dan tidak sedang sekolah atau kuliah.

Dengan memenuhi 3 syarat tersebut Anda sudah bisa mendaftarkan kartu prakerja. Seperti dikabarkan Pikiran-Rakyat.com dalam artikel berjudul, "6 Cara Sambungkan Rekening Kartu Prakerja dengan E-Wallet".

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x