Proyek Pembangunan Jembatan Rp3,4 Miliar di Sukaresmi Kabupaten Bogor Mangkrak, Warga Terlantar

- 11 Juni 2024, 14:50 WIB
ILUSTRASI - Pembangunan jembatan yang didanai oleh anggaran PUPR Kabupaten Bogor tahun 2023 di Desa Sukaresmi, Kecamatan Tamansari, terhenti.
ILUSTRASI - Pembangunan jembatan yang didanai oleh anggaran PUPR Kabupaten Bogor tahun 2023 di Desa Sukaresmi, Kecamatan Tamansari, terhenti. /freepik/Kireyonok_Yuliya

Baca Juga: Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia vs Filipina Hari Ini, Skuad Garuda Wajib Mendulang Tiga Poin untuk Menang

"Kami sudah menanyakan ke UPT Jalan dan insya Allah proyek ini akan diteruskan tahun ini. Kami berharap agar cepat selesai supaya masyarakat bisa beraktivitas kembali," ujar Lulu.

Dia juga menambahkan bahwa pihak kecamatan sudah menyampaikan bahwa proyek akan dilanjutkan tahun ini.

"Kami meminta masyarakat untuk sabar karena anggaran pembangunan jembatan ini berasal dari kabupaten, bukan dari desa," tambah Lulu.

Proyek yang mangkrak ini menjadi perhatian serius karena dampaknya yang signifikan terhadap kehidupan warga setempat.

Harapannya, dengan adanya perhatian dari pihak berwenang, pembangunan jembatan ini dapat segera diselesaikan.***

Halaman:

Editor: Mutia Tresna Syabania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah