Luar Biasa Jepang, Diguncang Gempa Besar hanya 200 Rumah yang Mati Listrik

- 21 Maret 2021, 10:15 WIB
Sekitar 200 rumah di kota Kurihara di Miyagi kehilangan aliran listrik karena gempa tersebut, kata kementerian perdagangan dan industri Jepang.
Sekitar 200 rumah di kota Kurihara di Miyagi kehilangan aliran listrik karena gempa tersebut, kata kementerian perdagangan dan industri Jepang. /tangkapan layar instagram Daryono BMKG

POTENSI BISNIS - Warga Shizue Onodera kepada NHK dari toko tempat dia bekerja di kota Ishinomaki, mengaku terguncang atas gempa yang terjadi.

"Guncangannya sangat parah dan lama," kata Shizue Onodera.

Namun, dampak gempa, dikatakan Shizue Onodera tidak begitu parah.

Baca Juga: Jepang Diguncang Gempa 7,2 Skala Richter, Jurnalis: Saya Teringat Kejadian 10 Tahun Lalu

"Bahkan lebih lama dari gempa bulan lalu, tapi setidaknya bangunan di sini baik-baik saja," kata Shizue Onodera kepada NHK.

Bagian dari Prefektur timur laut Jepang, Miyagi, dilanda pemadaman listrik setelah gempa bumi, kata Tohoku Electric Power.

Sekitar 200 rumah di kota Kurihara di Miyagi kehilangan aliran listrik karena gempa tersebut, kata kementerian perdagangan dan industri Jepang.

Baca Juga: Piala Menpora Dibuka Minggu, 21 Maret 2021, Zainudin Amali: Saya optimis, Alhamdulilah Semuanya Dijalankan

Baca Juga: Penuh Air Mata Ungkapan Hati Aurel untuk Krisdayanti, Aku Tak Pernah Mengatakan Hal ini, Mimi Makasih

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x