Beri Pesan pada Kepala Daerah Baru, Mardani: Jauhi Perilaku Korupsi, para Pencari Rente di Tubuh Pemerintah

- 27 Februari 2021, 12:23 WIB
Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mardani Ali Sera
Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mardani Ali Sera /Foto : twitter Mardani Ali Sera


POTENSI BISNIS - Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Mardani Ali Sera berpesan pada sejumlah Kepala Daerah yang baru resmi dilantik.

Menurut Mardani Ali Sera, disampaikan lewat cuitannya di Twitter @MardaniAliSera, bergerak secara mawas, pegang tegung transparansi.

Mardani Ali Sera juga mengingatkan, agar jaui perilaku KKN yang jelas berdampak buruk bagi pembangunan daerah.

Baca Juga: Fakta Menarik Nurdin Abdullah: Harta Miliaran saat Tidur Dijemput KPK hingga Diganjar Tokoh anti-Korupsi

Dirinya juga mengatakan, untuk hari-hati terhadap para pencari rente di tubuh pemerintah.

"Bergeraklah scr mawas & selalu pegang teguh transparansi. Jauhi perilaku KKN krn jelas berdampak buruk bagi pembangunan daerah," cuitnya, dikutip pada Sabtu, 27 Februari 2021.

"Hati2 terhadap para pencari rente di tubuh pemerintahan & bahkan lingkaran terdekat krn kerap menjadi celah terjadinya korupsi," sambunya.

Baca Juga: Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah Ternyata Memiliki Keberhasilan di Bantaeng hingga Dibawa KPK

Cuitan Mardani Ali Sera.*
Cuitan Mardani Ali Sera.* Twitter/@MardaniAliSera

Seperti dikabarkan PotensiBisnis.com sebelumya, sebanyak 178 kepala daerah terpilih tahap pertama akan segera dilantik oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x