Penyebab Asam Lambung Meningkat, Nyeri hingga Panas ke Kerongkongan, Hindari 5 Jenis Makanan Ini ya Bund!

- 17 September 2021, 09:19 WIB
Penyebab Asam Lambung Meningkat, Nyeri hingga Panas ke Kerongkongan, Hindari 5 Jenis Makanan Ini ya Bund!.*
Penyebab Asam Lambung Meningkat, Nyeri hingga Panas ke Kerongkongan, Hindari 5 Jenis Makanan Ini ya Bund!.* /Freepik/jcomp

1. Gorengan dan makanan berlemak

Makanan yang digoreng dan tinggi kandungan lemak dapat menyebabkan sfingter esofagus melemah.

Sehingga, asam lambung naik sangat rentan kembali dari perut sampai ke kerongkongan terasa panas.

Baca Juga: Ikatan Cinta Hari Ini: Andin dan Mama Rosa Tertimpa Kejadian Aneh, Elsa Kabur dari RSJ

Selain itu, gorengan dan makanan berlemak lebih juga dapat menghambat proses pengosongan perut.

Penyebab asam lambung naik harus hindari makanan berikut:

- Jerohan dan lemak daging sapi, kambing dan lain sebagainya.

- Daging olahan seperti ham, smoked beef, burger, dan lain sebagainya.

- Keripik dan kerupuk

- Aneka saus sambal dan mayones

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x