Usaha Donat, Ilham Alhusyairy Bisa Raup Keuntungan Jutaan Rupiah per Minggu hingga Gaji Karyawan

- 7 Juni 2021, 07:23 WIB
Ilham Alhusyairy, pelaku usaha Ham's Donat Kentang.*
Ilham Alhusyairy, pelaku usaha Ham's Donat Kentang.* /Dok. Ilham Husyairi/PotensiBisnis.com

Baca Juga: Ramalan Zodiak Senin 7 Juni 2021: Tenangkan Pikiran dengan Liburan Cancer, Leo, dan Virgo

Terlebih, ia juga sama dengan mahasiswa lainnya yang melakukan kuliah daring. Oleh karena itu, ia memutuskan untuk membuka usaha donat hingga saat ini.

Ham's Donat Kentang.*
Ham's Donat Kentang.* PotensiBisnis.com

Awal Mula Ham's Donat Kentang

Bermula dari suka memasak, bahkan sempat memilik usaha makanan rumahan, Ilham Ilham Alhusyairy ini akhirnya memutuskan untuk terjun berwirausaha.

Tentunya, Ilham pandai membagi waktu antara kuliah dan usaha yang sedang ditekuninya itu.

Baca Juga: Resmikan Patung Soekarno Berkuda, Prabowo Sebut Bukan untuk Pengkultusan Individu

Ilham Alhusyairy mengatakan, kalau dirinya terjun berwirausaha donat, lantara dari sebuah perjalanan sebelumnya, yang sempat memiliki usaha makanan-makanan rumahan.

"Usaha donat ini di mana sebelumnya saya memiliki hobi memasak, dan sempat bikin usaha makanan rumahan 'home made' kaya gitu," kata Ilham Alhusyairy.

Selain itu, Ilham mengatakan, memang suka dengan pizza atau chese roll, dan itu menjadi awal inspirasinya membuka usaha.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x