Tips Mengecek Pengajuan BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3 Tahun 2021 Bisa Cair, Lakukan Langkah Ini

17 Januari 2021, 12:19 WIB
Ilustrasi BLT Tips Mengecek Pengajuan BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 3 Tahun 2021 Bisa Cair, Perhatikan Langkah Ini /PotensiBisnis.com

POTENSIBISNIS - Berikut ini tips untuk pencairan Bantuan Langsung Tunai (BLT) BPJS Ketenagakerjaan. Di masa sulit seperti saat ini, sangat dibutuhkan bantuan untuk dapur tetap ngebul. Pemerinta melalui sejumlah kementrian memberikan bantuan, termasuk di dalamanya adalah BLT

Meski memiliki keinginan untuk mendapatkan BLT BPJS Ketenagakerjaan, namun tidak sedikit yang kecewa lantaran tidak bisa atau salah mengakses dalam proses pengajuannya.

Termasuk, ada beberapa di antara calon penerima tidak bisa mengakses bantuan ini karena kesalahan data pada rekening.

Baca Juga: Soal Ramalan Mbak You, Muannas Sentil Benny K Harman: Peramal kok Dibela, Mana Ramalannya Direvisi

Nah, untuk menghindari kesalahan tersebut, ada baiknya calon penerima kembali mengecek kembali status dan data sebagai calon penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan.

Berikut cara untuk mengecek penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan dari pemerintah:

1. https://bsu.kemnaker.go.id

2. https://kemnaker.go.id

3. Login melalui BPJSTK Mobile

4. Login melalui Website sso.bpjsketenagakerjaan.go.id

5. Melalui SMS

6. Melalui WhatsApp

Selain melalui web dan SMS kalian dapat mengecek lewat Whatsapp dengan nomor 08119115910 atau 08551500910.

Baca Juga: BLT Ibu Hamil dan Balita Rp6 Juta dari Kemensos, Begini Prosedur Pencairannya

Memulihkan ekonomi

Masa pandemi Covid-19, pemerintah terus berupaya dalam memulihkan perekonomian hingga tahun 2021.

Satu di antara bantuan pemerintah yang dicairkan Januari 2021 adalah BLT BPJS Ketenagakerjaan.

BLT BPJS Ketenagakerjaan sebagaimana diketahui bersama, berlaku untuk para karyawan atau pekerja.

Selain itu karyawan atau pekerja yang berhak menerima BLT adalah yang tercatat aktif sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan.

Insentif yang diberikan pada BLT BPJS Ketenagakerjaan Kali ini sebesar Rp2,4 juta.

Menurut Menaker Ida Fauziah, sebagaimana dilansir dari halaman kemenker.go.id, proses penyaluran bantuan subsidi upah dilaksanakan melalui bank penyalur.

Bank penyalur BLT BPJS terhimpun dalam Himbara (Himpunan Bank Milik Negara).

Nominal BLT BPJS Ketenagakerjaan akan ditransfer secara langsung ke masing-masing rekening pekerja/buruh.

Untuk rinciannya Penyaluran bantuan subsidi gaji/upah tersebut diberikan kepada pekerja/buruh sebesar Rp600 ribu per-bulan selama 4 bulan dengan total sebesar Rp 2.400.000.

Subsidi ini dicairkan dalam dua tahap, masing-masing tahap pencairan sebesar Rp 1.200.000.

Berdasarkan data dari Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) per-31 Desember 2020, anggaran BLT BPJS Ketenagakerjaan telah terealisasi sebanyak 98,81%.

Jika dilihat per termin, BSU pada termin pertama telah tersalurkan kepada 12.265.437 penerima dengan total anggaran sebesar Rp14.718.524.400.000 (98,88 persen).

Sedangkan untuk termin kedua telah tersalurkan kepada 12.248.195 orang dengan anggaran sebesar Rp14.697.834.000.000 (98,74 persen).*** 

Editor: Awang Dody Kardeli

Tags

Terkini

Terpopuler