Jelang Persib Bandung Melawat ke Markas Borneo FC di Liga 1 2023/2024, Luizinho Passos Bahas Clean Sheet

- 17 Oktober 2023, 10:00 WIB
Pelatih Persib Bandung Luizzi Passos.
Pelatih Persib Bandung Luizzi Passos. /Persib

POTENSI BISNIS - Pelatih kiper Persib Bandung Luizinho Passos mengungkapkan, sudah berkomunikasi dengan semua penjaga gawang agar siap memberikan penampilan terbaik pada pertandingan lanjutan Liga 1 2023/2024 ini.

Pasalnya, Persib Bandung akan melawat ke markas Borneo FC di Stadion Segiri Samarinda, 21 Oktober 2023 mendatang.

Menurut Passos, ia meyakini pertandingan ini bukan hal mudah untuk dijalani.

Baca Juga: Devan Dapat Kabar jika Marsha Kabur, Aksi Juno Masuk ke Markas Terekam CCTV, Tegar Naik Pitam, Ikatan Cinta

Tentu, kemenangan menjadi target Persib saat bermain tandang ke markas Borneo FC.

Passos mengungkapkan, clean sheet diharapkan menjadi bonus kerja keras pemain dalam pertandingan tersebut.

“Saya berbicara dengan kiper mengenai ini (tidak kebobolan). Sangat penting untuk lebih banyak clean sheet untuk bantu tim," kata Passos, dikutip potensibisnis.pikiran-rakyat.com dari laman PMJ News.

"Namun, saya rasa melawan Borneo FC akan sulit (clean sheet) dan tidak mudah karena mereka adalah tim bagus dan besar,” ujarnya.

Baca Juga: Apa Itu Jus ABC? Ternyata jika Dikonsumsi Rutin Khasiatnya Baik untuk 5 Manfaat Kesehatan Tubuh

Halaman:

Editor: Mutia Tresna Syabania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x