Tim Bulutangkis Indonesia Telah Tiba, Kapolri Listyo Sigit: Semua Kecewa, Tapi Mereka Pejuang

- 23 Maret 2021, 10:56 WIB
Tim Bulutangkis Indonesia tiba di Tanah Air, dan disambut Kapolri Listyo Sigit yang sekaligus sebagai Sekjend PBSI.*
Tim Bulutangkis Indonesia tiba di Tanah Air, dan disambut Kapolri Listyo Sigit yang sekaligus sebagai Sekjend PBSI.* /Dok. PMJ News

POTENSI BISNIS - Tim Bulutangki Indonesia yang sebelumnya dipaksa mundur dari turnamen All England 2021, tiba di terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta.

Setibanya di Bandara, Tim Bulutangkis Indonesai pun disambut perwakilan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) dan PBSI, pada Senin, 22 Maret 2021.

Selain itu, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo sekaligus Sekjend PBSI menyambut kedatangan rombongan Tim Indonesia dari Birmingham Inggris.

Baca Juga: Jelang Pernikahan, Atta Digrebek hingga Repot Angkat Barang

Baca Juga: Jahe Impor 108 Ton Dimusnahkan, Dedi Mulyadi: Tak Ada Lagi Impor Jade yang Berpenyakit

Kapolri Listyo Sigit Prabowo juga menyampaikan rasa syukur pada seluruh anggota tim, sehingga bisa tiba dengan selamat di Tanah Air.

"Puji syukur bahwa rombongan tim Indonesia akhirnya sampai di Terminal 3, Soekarno Hatta. Mereka adalah pejuang-pejuang Indonesia," kata Kapolri Jenderal Listyo Sigit dikutip PotensiBisnis.com dari PMJNews.

Listyo Sigit juga menyatakan kekecewaannya, menanggapi mundurnya tim Indonesia di ajang All England 2021 atas keputusan BWF.

Baca Juga: Terkait Kasus di All England 2021 yang Menimpa Tim Indonesia, Ini Permintaan Maaf BWF

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x