Persib dan Persija Betarung di Grup Neraka, Bali United dan PSM Lawan Berat

- 10 Maret 2021, 10:44 WIB
Persib dan Persija sama-sama masuk grup neraka di Piala Menpora 2021. Persib bertarung di Grup D, sementara Persija bertarung di grup B.
Persib dan Persija sama-sama masuk grup neraka di Piala Menpora 2021. Persib bertarung di Grup D, sementara Persija bertarung di grup B. /pikiran-rakyat.com/

POTENSI BISNIS - Persib dan Persija sama-sama mendapat lawan berat di babak penyisihan grup turnamen Piala Menpora 2021.

Bahkan keduanya sama-sama bertarung di grup neraka. Persija di grup B bersama Borneo FC, Bhayangkara Solo FC, dan PSM Makassar dan akan bertarung di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Kabupaten Malang, Jawa Timur.

Sementara Persib Bandung bertarung dengan Bali United, Persiraja Banda Aceh, dan Persita Tangerang di Stadion Maguwoharjo, Sleman.

Baca Juga: Grup B Piala Menpora, Persib, Bali United, Persiraja Banda Aceh, dan Persita

Untuk pertarungan Grup B Piala Menpora, Persija wajib mewaspadai PSM Makassar.

Sementara Persib yang bertanding di Grup D Piala Menpora, harus memperhitungkan Bali United.

Piala Menpora 2021 akan digelar pada 21 Maret sampai 25 April 2021 dan seluruh pertandingan disiarkan secara langsung Indosiar serta bisa diakses melalui live streaming.

Baca Juga: Pemerintah Hapus Pelajaran Agama, Kemendikbud: Agama Sangat Esensial Bagi Kita

Pelatih Persib, Robert Alberts sudah memanaskan amunisi muda untuk di lini depan di Piala Menpora 2021.

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah