Usai Dibatalkan Kemendikbudristek, Presiden Jokowi Ungkap Kemungkinan Kenaikan UKT Terjadi Tahun Depan

- 28 Mei 2024, 15:30 WIB
Presiden Jokowi Tanggapi Kenaikan UKT Sebut Akan Dikaji Terlebih Dulu: Intinya Sudah Dibatalkan.*
Presiden Jokowi Tanggapi Kenaikan UKT Sebut Akan Dikaji Terlebih Dulu: Intinya Sudah Dibatalkan.* /ilustrasi/

Maka dari itu, harus ada waktu persiapan sebelum tarif UKT benar-benar naik.

Perlu diketahui, Mendikbudristek Nadiem Makarim memastikan akan mengkaji ulang kebijakan kenaikan UKT tahun 2024.

Nadiem berupaya mengevaluasi satu per satu permintaan PTN untuk menaikkan UKT tahun depan.

"Kalaupun ada kenaikan UKT, harus dengan asas keadilan dan kewajaran. Dan itu yang akan kita laksanakan," kata Nadiem.***

Halaman:

Editor: Mutia Tresna Syabania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah