Manajer PLN Cikarang : Bermain Layangan Dekat Saluran Listrik Berpotensi Hilangkan Nyawa

- 13 Agustus 2020, 17:02 WIB
Ilustrasi: layangan
Ilustrasi: layangan /pixabay/rauschenberger

Selain itu larangan bermain layang-layang dengan menggunakan benang konduktif di sekitar jalur transmisi baik SUTT maupun Saluran Udara Tegangan Ekstra Tinggi (SUTET).

Bermain layang layang yang berdekatan dengan SUTET mampu membahayakan nyawa masyarakat. Banyak ditemukan dari tahun ketahun kasus kematian yang diakibatkan sengatan listrik yang terganggu oleh benang layang-layang.

“Karena juga dapat membahayakan keselamatan jiwa selain mengganggu kontinuitas penyaluran listrik kepada masyarakat,” pungkasnya.

Maka dari itu diharapkan kepada seluruh masyarakat agar tetap menjaga keselamatan dan kesehatan bersama di tengah pandemi Covid-19 dengan tidak bermain layang layang di sekitar kabel listrik.***

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah