Saran Ustaz Adi Hidayat Saat Kita Didoakan Buruk Orang Lain, Bisa Dapat 3 Keuntungan

- 18 Juli 2022, 21:45 WIB
Kajian Ustaz Adi Hidayat. 6 keutamaan bagi orang yang memafkan orang yang telah menyakiti. Ustaz Adi Hidayat sarankan memberi maaf akan jauh lebih mulia.
Kajian Ustaz Adi Hidayat. 6 keutamaan bagi orang yang memafkan orang yang telah menyakiti. Ustaz Adi Hidayat sarankan memberi maaf akan jauh lebih mulia. /Tangkap layar YouTube.com/Adi Hidayat Official

POTENSI BISNIS - Doa adalah satu di antara jalan untuk manusia bisa berkomunikasi bersama tuhannya.

Melalui doa, umat beragama mengucap banyak harapan untuk masa depan agar mendapat kemudahan, perlindungan, dan lain sebagainya dari tuhan.

Untuk umat Islam, doa-doa biasanya dimohonkan pada waktu salat dan waktu lain di luar salat.

Baca Juga: Hati Anda Sering Gelisah? Ikuti Cara Ustaz Adi Hidayat agar Hati Menjadi Tenang

Dalam hal ini, berdoa atau mendoakan adalah sesuatu hal yang dilakukan umat muslim untuk meminta kepada Allah Subhanahu wa ta'ala.

1. Memita pada Allah melalui doa

Sebagai umat Islam doa merupakan kekuatan dan senjata dalam menghadapi beragam persoalan.

Artinya kita sebagai umat boleh meminta segala sesuatu melalui doa kepada Allah.

Doa akan senantiasa memberi kita cahaya dan ketenangan dalam hati.

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: Adi Hidayat Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x