Hujan Lebat Diprediksi Masih Terjadi Hingga Maret, BMKG Sebut Dipengaruhi La Nina

- 9 Februari 2021, 10:15 WIB
Ilustrasi cuaca ekstream
Ilustrasi cuaca ekstream /Pixcel postingan Sid Ali/

Selain faktor global La Nina dan faktor regional yang menyebabkan daerah pertemuan angin, Fachri menjelaskan adanya faktor lokal.

Faktor lokal penyebab meningkatnya curah hujan ekstrem adalah stabilitas udara yang cenderung labil atau mudah terangkat yang dapat membentuk awan.

Proses konveksi awan itu, ujar dia, cukup kuat karena udara yang labil tersebut.

Kombinasi tiga skala itu maka banyak terbentuk awan-awan hujan di Indonesia.***

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah