Waspada! 5 Kebiasaan Buruk Harian Ini Bisa Picu Gangguan Kesehatan Otak, Hindari Sekarang Juga

- 17 April 2023, 10:15 WIB
Ilustrasi otak. lima kebiasaan harian yang buruk bagi otak.
Ilustrasi otak. lima kebiasaan harian yang buruk bagi otak. /Pixabay/TheDigitalArtist

POTENSI BISNIS - Kesehatan otak begitu penting seiring bertambahnya usia. Otak yang tajam membuat seseorang mandiri lebih lama saat memasuki babak baru kehidupan.

Pakar medis, dr Mike Bohl mengatakan seiring bertambahnya usia beberapa bagian otak akan menyusut, aliran darah dapat berkurang, dan beberapa sel saraf mungkin tidak bekerja secara efisien.

"Ini mungkin terdengar klasik, tetapi jika menyangkut kesehatan otak, tidak ada pengganti yang lebih baik dari diet sehat, olahraga, tidur yang cukup, dan mengurangi stres," kata Mike, dikutip PotensiBisnis.com dari laman PMJ News.

Baca Juga: IKATAN CINTA: Yes, Namira Berhasil Temukan Bukti Marsha Pelaku yang Sudah Tabrak Pak Adnan hingga...

Mike Bohl juga mengungkapkan, lima kebiasaan harian yang buruk bagi otak, di antaranya:

1. Tidak bersosialisasi

Bersosialisasi membuat otak tajam dan meningkatkan fungsi kognitif.

"Anda bisa bersosialisasi secara langsung seperti berjalan-jalan dengan teman, atau bersosialisasi dengan cara lain, seperti bercakap-cakap dengan anggota keluarga di telepon," ujarnya.

Halaman:

Editor: Mutia Tresna Syabania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x