Simak! 8 Manfaat Pepaya, Satu di Antaranya Bisa Turunkan Berat Badan

- 2 Mei 2022, 22:00 WIB
ilustrasi buah pepaya. Pepaya memiliki kandungan nutrisi melimpah dengan vitamin dan antioksidan yang memiliki efek luar biasa jika dikonsumsi secara teratur./
ilustrasi buah pepaya. Pepaya memiliki kandungan nutrisi melimpah dengan vitamin dan antioksidan yang memiliki efek luar biasa jika dikonsumsi secara teratur./ /Pixabay

2. Meningkatkan penglihatan

Pepaya kaya akan vitamin A yang membantu melindungi kornea dan memperlambat degenerasi retina.

Penglihatan akan melemah seiring bertambahnya usia karena degenerasi makula.

Oleh karena itu, makan pepaya membantu mencegah hal ini, sekaligus mencegah kebutaan.

3. Membantu mencegah keriput dan penuaan

Dengan pepaya yang kaya sumber vitamin C, dapat membantu membangun kolagen dalam tubuh, sehingga jaringan Anda saling mengikat.

Baca Juga: Berikut Manfaat Kunyit untuk Kesehatan Kulit, Jerawat Kempes Tak Berbekas

4. Meringankan nyeri menstruasi

Wanita yang menderita kram menstruasi yang parah harus makan pepaya secara teratur.

Satu di antara manfaat pepaya, terutama bagi wanita, adalah buahnya membantu memperlancar aliran darah menstruasi.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: swirlster.ndtv.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x