Manfaat Bayam Bisa Cegah Penuaan Dini, Berikut 6 Makanan Harus Dikonsumsi agar Awet Muda dan Cantik

- 3 Juni 2021, 08:34 WIB
Ilustrasi daun bayam.
Ilustrasi daun bayam. /Pixabaya.com/Showmeyourflowers

Jeruk merupakan buah yang mengandung banyak vitamin C. Vitamin C ini dibutuhkan oleh kulit untuk menghasilkan kolagen untuk menjaga elastisitas kulit.

Vitamin C juga memberikan efek antioksidan untuk melindungi kulit dari bahaya sinar ultraviolet.

Selain jeruk terdapat buah lainnya yang mengandung vitamin C, seperti kiwi, nanas, pepaya dan buah-buah lainnya.

Karena vitamin C sangat penting bagi kulit anda harus mencukupi kebutuhan vitamin c dengan baik agar kulit anda sehat sehingga bisa mencegah penuaan dini.

2. Wortel

Wortel merupakan sayuran yang sangat baik untuk mencegah penuaan dini.

Karena di dalam wortel terdapat kandungan betakaroten. Dimana beta karoten adalah bentuk awal vitamin A.

Vitamin A sendiri sangat dibutuhkan oleh kulit untuk mencegah penuaan dini.

3. Bayam

Bayam dan berbagai sayuran hijau lainnya seperti brokoli, kol dan kangkung ampuh dalam mencegah penuaan dini.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah