Telur Ayam Kampung Baik untuk Kesehatan: Satu di Antaranya Menambah Energi

- 22 Maret 2021, 11:44 WIB
Telur ayam kampung adalah jenis telur yang banyak digemari.
Telur ayam kampung adalah jenis telur yang banyak digemari. /pixabay.com/pixels2013

POTENSI BISNIS - Telur ayam kampung merupakan telur dari sebuah zigot yang dihasilkan oleh ayam kampung melalui fertilisasi dari sel telur yang berfungsi memelihara dan menjaga embrio.

Ayam kampung mengandung vitamin yang dibutuhkan oleh tubuh, seperti vitamin A, B2, B5, B12, C, E, Fosfor, Folat, Selenium.

Telur ayam kampung memiliki banyak khasiat, terutama di bagian kuningnya yang mempunyai kandungan gizi yang tinggi.

Baca Juga: Ma'ruf Amin Kunjungi Lampung Tinjau Vaksinasi dan Bendungan Way Sekampung 

Baca Juga: Gunung Kerenceng , Gunung Tersembunyi Sumedang Selatan

Konsumsi telur mentah dapat meningkatkan stamina, jika setengah matang bisa mengatasi masuk angin atau penambah energi bagi anak yang sulit makan.

Inilah beberapa manfaat telur ayam kampung bagi kesehatan di antaranya :

1. Menjaga Kesehatan Jantung

Telur ayam kampung mengandung asam lemak omega-3 yang dua kali lipat lebih banyak dari jenis telur biasa.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah