Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 18, Anggaran Jadi Rp30 Triliun untuk Kuota 8,4 Juta Orang

- 13 Agustus 2021, 19:21 WIB
Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 18, Simak Bocoran Anggaran dan Kuota Peserta pada Tahun 2021 Ini.*
Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 18, Simak Bocoran Anggaran dan Kuota Peserta pada Tahun 2021 Ini.* /Instagram @prakerjagoid

- Login www.prakerja.go.id nama lengkap, alamat e-mail dan kata sandi

- Cek e-mail masuk dari Kartu Prakerja untuk aktivasi. Setelah itu, kembali ke beranda

- Masukkan e-mail dan kata sandi yang baru dibuat

- Masukkan NIK KTP dan tanggal lahir (Klik tombol 'berikutnya')

- Isi data diri di form pengisian (nama lengkap, alamat e-mail, alamat tempat tinggal, alamat domisili, pendidikan, status pekerjaa, foto KTP, lalu klik 'berikutnya'

- Masukkan Nomor HP aktif dan kode OTP yang dikirimkan melalui SMS

- Mengisi tes motivasi selama 1 menit

- Tunggu email pemberitahuan setelah tes selesai dikerjakan.

- Jika sudah mendapat email pemberitahuan, kembali ke situs www.prakerja.go.id dan klik pada tulisan (gabung ke gelombang 18) jika sudah dibuka.***

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah