Senang Persib Bandung Lolos ke Final, Robert: Tapi yang Terpenting Kesehatan dan Keselamatan Pemain

- 20 April 2021, 06:30 WIB
Pelatih Persib Bandung Robert Alberts mengatakan bahwa Maung Bandung merupakan tim paling produktif selama gelaran Piala Menpora 2021.
Pelatih Persib Bandung Robert Alberts mengatakan bahwa Maung Bandung merupakan tim paling produktif selama gelaran Piala Menpora 2021. /Twitter.com/@persib

Baca Juga: Hasil Piala Menpora 2021, Persib Lolos ke Final Setelah Kalahkan PSS Sleman

Namun, dikatakannya, harapan kami tetap untuk bisa memenangkan pertandingan. Meski pemain tak berlaga selama satu tahu.

"Dan baru bermain selama lima kali, kami harus memainkan laga seperti ini, bisa dilihat kualitas permainan sepak bolanya tidak bagus," kata dia.

Saat disinggung mengenai pertemuan di final Piala Menpora 2021 dengan tim Persija Jakarta, Robert mengatakan yang terpenting adalah kondisi dari pemain dan Dedi.

Baca Juga: Satgas Nemangkawi Tangkap Pemasok Senjata ke KKB di Nabire

"Mereka (pemain) bermain dalam keadaan yang berbeda, sudah kelelahan, dan kesimpulannya seperi yang dialami Dedi sekarang. Dia masih diperiksa di rumah sakit saat ini," ujarnya.

Robert juga berharap agar Dedi bisa bergabung bersama kmai, karena yang terpenting ialah kesehatan dan keselamatan pemain.

"Siapa pun yang main di final dan siapa tidak main, itu tidak penting, yang penting ialah liga bisa bergulir lagi," katanya.

Robert pun mengungkapkan keinginan Ezra dan kawan-kawan yang menunjukan kuat mencetak gol dan gol yang sangat penting.

"Kami pun turut senang terhadap Ezra dan untuk tim," sambungnya.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x