Idul Adha 2023: Niat dan Doa Ketika Menyaksikan Penyembelihan Hewan Kurban

- 28 Juni 2023, 22:00 WIB
Ilustrasi Hewan Kurban Idul Adha 2023
Ilustrasi Hewan Kurban Idul Adha 2023 /Tangkapan layar/Instagram @sapijalu

Doa bagi yang hanya menyaksikan penyembelihan:

"إِنَّ صَلَاتِيْ وَنُسُكِيْ وَمَحْيَايَ وَمَمَاتِيْ لِلَّهِ رَبِّ الْعَالَمِيْنَ"

Inna shalati wanusuki wa mahyaya wa mamati lillahi rabbil 'alamin

Artinya: "Sesungguhnya shalatku, ibadahku, hidupku, dan matiku hanya untuk Allah Tuhan semesta alam."

Disarankan juga untuk banyak membaca shalawat dalam prosesi penyembelihan kurban dan mengucapkan takbir:

Allahu akbar (3x), walillahil hamd

Disunnahkan juga bagi yang menyembelih kurban sendiri atau hanya menyaksikan untuk membaca doa berikut:

"أَللَّهُمَّ مِنْكَ وَإِلَيْكَ، تَقَبَّلْ مِنِّيْ"

Allahumm minka wa ilaika, taqabbal minni

Artinya: "Ya Allah, (kurban) ini datang dari nikmat-Mu dan dengan ini aku beribadah kepada-Mu, maka terimalah dari sisi-Ku."

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x