Peringatan Hari Guru Sedunia Berbeda dengan Peringatan Hari Guru Nasional, Simak Begini Sejarahnya

- 5 Oktober 2020, 06:53 WIB
Ucapan Selamat Hari Guru Sedunia
Ucapan Selamat Hari Guru Sedunia /Awareness

Contoh lain yaitu Argentina merayakan Hari Guru Nasional pada 11 September. Dan 10 September adalah perayaan Hari Guru Hongkong. Kemudian di Korea Selatan, Hari Guru diperingati pada 15 Mei.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Senin 5 Oktober: Buffalo Boys di SCTV, KDI 2020 di MNCTV, GTV, Trans TV, RCTI, ANTV

Indonesia memperingati Hari Guru Nasional setiap 25 November karena pada tanggal tersebut organisasi guru, yakni Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) telah berdiri.

PGRI merupakan organsasi yang berdiri sejak 1945. Namun, baru pada 1994, pemerintah lewat Kepres No 78 Tahun 1994 menetapkan tanggal berdirinya PGRI sekaligus menjadi Hari Guru Nasional.

Penetapan tersebut juga ditegaskan kembali melalui UU No. 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.

Baca Juga: Mendag Berkolaborasi dengan Facebook untuk Membantu UMKM Tetap Bertahan di Tengah Pandemi

Hal tersebut dinilai memiliki Tujuan yang sama dengan Hari Guru Sedunia, untuk mengapresiasi, mendukung, serta mendorong kualitas guru di Indonesia.

Selain itu, bisa dikatakan bertujuan supaya pendidikan di Indonesia bisa lebih maju lagi. Baca selengkapnya artikel pada portalsurabaya.pikiran-rakyat.com dengan berjudul, "Hari Guru Sedunia Diperingati Setiap 5 Oktober dan Berbeda dengan Hari Guru Nasional, Mengapa?".***(Yohanes Bayu/PortalSurabaya)

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Portal Surabaya (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah