Bacaan Imam Kurang Fasih, Apakah Salatnya Sah? Begini Jawaban Ustadz Adi Hidayat

- 4 Juli 2022, 11:01 WIB
Jadwal Sholat.Ilustrasi salat berjamaah. Menurut Ustadz Adi Hidayat, seseorang yang ditunjuk menjadi imam harus dipastikan memenuhi syarat-syaratnya.  Pertama, Ustadz Adi Hidayat mengatakan bahwa imam yang ditunjuk harus memahami fiqih salat.
Jadwal Sholat.Ilustrasi salat berjamaah. Menurut Ustadz Adi Hidayat, seseorang yang ditunjuk menjadi imam harus dipastikan memenuhi syarat-syaratnya. Pertama, Ustadz Adi Hidayat mengatakan bahwa imam yang ditunjuk harus memahami fiqih salat. /Rarpixel/

 

POTENSI BISNIS - Dalam sebuah kajian, seorang jamaah bertanya pada Ustadz Adi Hidayat soal bacaan imam yang kurang fasih.

Dalam hal demikian, jamaah tersebut bertanya apakah salat para makmumnya sah atau ada kewajiban untuk mengulang.

Menurut Ustadz Adi Hidayat, seseorang yang ditunjuk menjadi imam harus dipastikan memenuhi syarat-syaratnya.

Pertama, Ustadz Adi Hidayat mengatakan bahwa imam yang ditunjuk harus memahami fiqih salat.

Baca Juga: Ramalan Tarot Gambarkan Kesedihan Amanda Manopo, Denny Darko: Merasa Ada yang Hilang

Lalu yang kedua, bacaan Imam harus bagus karena mewakili makmum di belakangnya.

"Adapun imam dijadikan untuk diikuti, bagaimana kita bisa mengikuti kalau imam bisa memahami, sehingga benar dari awal sampai akhir," ucap Ustadz Adi Hidayat dikutip PotensiBisnis,com dari kanal YouTube Adi Hidayat Official.

Seperti halnya dalam kehidupan, ketika misalnya seorang pemimpin keluarga harus paham tentang semua kewajibannya.

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x