Pemberi Sate Beracun Nani Sempat Nikah Siri dengan Tomy, Ini Kesaksian Ketua RT Tempat Tinggal Pelaku

- 4 Mei 2021, 18:01 WIB
Pemberi Sate Beracun Nani Pernah Menikah Siri dengan Tomy, Ini Kesaksian Ketua RT Tempat Tinggal Pelaku
Pemberi Sate Beracun Nani Pernah Menikah Siri dengan Tomy, Ini Kesaksian Ketua RT Tempat Tinggal Pelaku /Facebook Nani Aprilliani Nurjaman/Instagram @lambe_turah

Saat membuat laporan padanya lah, Agus mengetahui jika Tomy dan Nani mengaku telah menikah siri.

Ditambah pernyataan yang kuat saat itu dari orang tua Nani yang dia telfon untuk meyakinkan Agus.

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Sambut Hari Raya Idul Fitri yang Penuh Inspiratif Bisa Dibagikan di Sosmed

"Terus Mbak Nani telepon orang tuanya, orangtuanya bilang sama saya, ' Pak, titip anak saya mau tinggal di situ',” katanya.

“Saya jawab, 'Insyaallah siap, Buk'. Lalu ibunya bilang itu, sudah menikah secara agama," sambungnya.

Meski begitu, Agus tidak memiliki bukti foto pernikahan siri antara Nani dan Tomy, karena mereka hanya menunjukkan bukti foto copy KTP.

Agus juga mengatakan jika Nani dan Tomy sempat mengundang warga ke rumah itu ketika awal-awal mereka tinggal di sana.

"Waktu penempatan pertama rumah ini keduanya mengundang warga sekitar untuk melakukan pengajian," katanya.

Diketahui sebelumnya dari berita Potensibisnis.com, Nani meminta Bandiman yang merupakan sopir ojek online (Ojol) untuk memberikan sate kepada Tomy.

Nani meminta Bandiman untuk menyebut nama Hamid Pakualaman sebagai pengirim.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x