Pemerintah Dorong Generasi Milenial untuk Menjadi Petani Nasional

- 29 Maret 2021, 19:43 WIB
Ilustrasi: Petani di lahan persawahan
Ilustrasi: Petani di lahan persawahan /Karawangpost/pixabay: petitdragon84

Endang pun dan pihaknya sangat mendukung para generasi milenial di tanah air berprofesi sebagai petani.

 

Ia menegaskan sektor pertanian terbuka bagi siapapun, khususnya anak muda.

Baca Juga: Aktor Senior Wawan Wanisar Tutup Usia

 Baca Juga: Polisi Ringkus Dalang Pencurian Rumah Mewah di Jakarta, Begini Modusnya

Endang pun meyakini seorang petani yang memiliki wawasan pertanian yang baik akan mendukung terwujudnya cita-cita kedaulatan pangan di Indonesia.

 

Selain itu, Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo memberikan beberapa hal penting yang bisa dijadikan acuan membangun pertanian masa depan.

 

Hal pertama yang bisa dijadikan acuan adalah, generasi muda yang ingin mencoba menjadi seorang petani harus membuat rencana jangka panjang.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah