Paing Takhon 'Bongkar' Kondisi Demonstrasi yang Sedang Berlangsung di Myanmar, Banyak Korban Tewas

- 1 Maret 2021, 16:57 WIB
Pemimpin sipil Myanmar Aung San Suu Kyi saat penganugerahan penghargaan Nobel di Balai Kota Oslo, 16 Juni 2012.
Pemimpin sipil Myanmar Aung San Suu Kyi saat penganugerahan penghargaan Nobel di Balai Kota Oslo, 16 Juni 2012. /Reuters/Cathal McNaughton/REUTERS

Menurut kabar yang dipaparkan Daily Mail, sedikitnya 18 orang tewas dengan 30 orang luka-luka, dan ribuan orang ditahan dalam tindakan keras polisi di Myanmar terhadap para demonstran.

Kabarnya, pihak polisi juga melancarkan aksi paling brutal saat menghadapi para pendukung pro-demokrasi.

Pasukan keamanan melepaskan tembakan setelah granat setrum, gas air mata, dan tembakan ke udara gagal membubarkan massa.

Kantor Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa di Myanmar mengatakan sedikitnya 18 orang tewas, dengan banyak kematian 'akibat amunisi hidup yang ditembakkan ke kerumunan'.***

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah