Gunung Raung Jatim Keluarkan Suara Gemuruh Keras hingga 16 KM, Status Waspada

- 25 Januari 2021, 19:45 WIB
Gunung Raung.
Gunung Raung. /pmjnews.com

Baca Juga: SEDANG BERLANGSUNG Ikatan Cinta Hari Ini Live Streaming RCTI: Al Cemburu pada Andin karena Rafael

Menurut Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) dari Pos Pengamatan Gunung Raung di Dusun Mangaran Desa Sumberarum, Kecamatan Songgon Banyuwangi, Jawa Timur yang mencatat telah terjadi gempa tremor .

Gempa tremor itu terjadi sebanyak 39 kali dengan amplitudo 1 sampai 13, yang berdurasi 88 hingga 353 detik.

Saat ini, PVMBG  masih menerapkan jarak bahaya bagi aktivitas warga dengan radius 2 kilometer dari puncak Gunung Raung.

Baca Juga: Harus Tahu! Ini 5 Karakter Manusia Terkuat dalam Serial Anime Attack On Titan

Sebagaimana dikutip PotensiBisnis.com dari esdm.go.id, melaporkan mengenai pengamatan kegempaan Gunung Raung  telah  terjadi 37 kali gempa Hembusan dengan amplitudo 2-16 mm, dan lama gempa 42-98 detik.

Serta 50 kali Tremor Non-Harmonik dengan amplitudo 2-23 mm, dan lama gempa 64-489 detik.

Sedangkan pengamatan visual Gunung Raung terlihat tertutup Kabut 0-II hingga tertutup Kabut 0-III. Asap kawah tidak teramati.

Baca Juga: Tindakan Rasisme Terhadap Natalius Pigai, Ijen Argo Yuwono: akan Panggil Ambroncius Nababan

Cuaca berawan hingga hujan, angin lemah hingga sedang ke arah timur.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Esdm.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah