Hindari Penjarahan Pasca Gempa Bumi, Polisi Jaga Ketat Toko Retail di Wilayah Mamuju

- 19 Januari 2021, 15:11 WIB
Aparat keamanan sedang berjaga di salah satu toko retail di wilayah Mamuju Sulawesi Selatan.
Aparat keamanan sedang berjaga di salah satu toko retail di wilayah Mamuju Sulawesi Selatan. /Arahkata/

POTENSIBISNIS - Gempa Bumi Magnitudo 6,2 Mamuju Sulawesi Barat menyisakan trauma.

Gempa Bumi yang terjadi di Mamuju Sulawesi Barat pada Hari Jumat 15 Januari 2021 dini hari.

Pasca Gempa Bumi Mamuju Sulbar, Aparat Kepolisian dari Satuan Samapta Polda Sulawesi Tengah, melakukan penjagaan ketat di toko retail.

Baca Juga: Sosok Budi Said yang Menangkan Gugatan Emas 1,1 Ton dari PT Antam

Penjagaan yang dilakukan oleh pihak kepolisian dikarenakan ada kekhawatiran terhadap hal-hal yang tidak diinginkan.

Semisal penjarahan sebab adanya kepanikan selama masa darurat bencana Gempabumi Sulbar.

Diantaranya, polisi melakukan penjagaan di toko retail dan SPBU yang berada di wilayah Martadinata, Mamuju, Sulbar.

Baca Juga: DPR RI Soroti Adanya Ketimpangan Angaran Pendidikan antara Kemendikbud dan Kemenang

Anggota Samapta Polda Sulteng Bripda Leo Asnawi mengatakan, pengamanan tersebut menghindari penjarahan.

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x