Mengejutkan! Prabowo dan Sandiaga Uno Diklaim 'Manut' Perintah Eks Anak Buah SBY

- 23 Desember 2020, 13:05 WIB
Kolase SBY, Prabowo, Sandiaga Uno, Ferdinand Hutahaean
Kolase SBY, Prabowo, Sandiaga Uno, Ferdinand Hutahaean /

POTENSIBISNIS - Sandiaga Uno resmi dilantik Presiden Jokowi menjadi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif pada Rabu, 23 Desember 2020.

Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif ini memaparkan tiga gagasan utama pariwisata Indonesia.

"Tiga gagasan utama kita adalah inovasi, karena kita harus bergerak secara cepat bawah presiden arahannya dan bapak wapres dalam satu tahun ini harus ada 'quick win'," kata Sandiaga di Istana Negara Jakarta, Rabu 23 Desember 2020 sebagaimana dikutip dari Antara.

Baca Juga: Petinggi Demokrat Minta Jokowi 'Serahkan' Gibran ke KPK, Refly Harun: Jenis Kejahatannya Luar Biasa

Baca Juga: Juventus Beri Kado Spesial untuk Presenter Donna Agnesia, Spesial Hari Ibu

Selain itu, Sandi juga menegaskan harus ada inovasi dalam fashion dan tari tarian, serta dirinya akan berbenah dalam lima destinasi super prioritas.

"Harus ada perubahan yang mendasar pada saat kita berbenah terhadap lima destinasi super prioritas. Jadi kita harus berinovasi mulai dari busana-nya, tari-tariannya, 360 derajat," ucap Sandiaga menambahkan.

Gagasan kedua, Adaptasi, selain dipenuhi dengan Inovasi maka harus membiasakan adaptasi di tengah Pandemi Covid-19.

"Kedua, adaptasi. Kita harus beradaptasi dengan keadaan terkini yaitu COVID-19. 'CHSE' salah satunya harus kita pastikan sebagai prasyarat untuk kebangkitan sektor ini," ungkap Sandiaga.

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x