Sebanyak 455 Pengikut Rizieq Shihab di Amankan, Polda: 28 Reaktif Covid-19

- 20 Desember 2020, 06:30 WIB
Polisi tetapkan penambahan tersangka dalam Aksi 1812
Polisi tetapkan penambahan tersangka dalam Aksi 1812 /

POTENSIBISNIS – Sebanyak 455 pengikut Rizieq Shihab diamakan Polda Metro Jaya.

Mereka menolak rapid test Covid - 19 ketika akan menggelar aksi 1812 di kawasan Monumen Nasional (Monas) Jakarta Pusat.

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol. Yusri Yunus mengatakan, 455 orang itu di seluruh wilayah hukum Polda Metro Jaya.

Baca Juga: Liverpool Pesta Gol di Kandang Crystal Palace, The Reds Kian Mantap di Puncak Klasemen

Mereka diamankan lantaran menolak mengikuti kebijakan operasi kemanusiaan yang digelar pihaknya.

Sebelumnya, anggota Polda Metro Jaya membubarkan paksa masa aksi 1812 yang berasal dari beberapa ormas.

Aksi itu diikuti oleh ormas, antara lain Persaudaraan Alumni (PA) 212, FPI dan Gerakan Nasional Pengawal Fatwa (GNPF) Ulama di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat.

Baca Juga: Kisah Abdurrahman bin Auf Kaya Tanpa Modal, Mungkin Bisa Jadi Motivasi Anda Memulai Berbisnis

Pihak kepolisian telah menegaskan tidak memberi izin kegiatan menyampaikan pendapat di muka umum kepada para simpatisan Rizieq Shihab.

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah