Demi Umat, Anggota DPR dari PDIP Minta Rizieq Shihab Jujur Soal Hasil Swab Test

- 30 November 2020, 07:27 WIB
Imam Besar FPI, Habib Rizieq Shihab. Demi Umat, Anggota DPR dari PDIP Minta Rizieq Shihab Jujur Soal Hasil Swab Test
Imam Besar FPI, Habib Rizieq Shihab. Demi Umat, Anggota DPR dari PDIP Minta Rizieq Shihab Jujur Soal Hasil Swab Test /galamedia/

POTENSIBISNIS - Demi umat, anggota DPR RI dari PDIP, Rahmad Handoyo mengharapkan kejujuran Imam Besar FPI, Habib Rizieq Shihab soal hasil swab test.

Dia menilain kejujuran Rizieq Shihab untuk mengungkapkan kondisi kesehatannya saat ini yang masih menjadi spekulasi publik.

"Saya menyayangkan soal ketidaksetujuan hasil 'swab test' dipublikasikan kepada siapapun," kata Rahmad dalam pernyataannya di Jakarta pada Minggu, 29 November 2020 seperti dikutip PotensiBisnis.com dari Antara.
Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari Ini 30 November 2020 SCTV, Trans 7, TVOne, Indosiar, Kompas TV dan INews

Rizieq Shihab semestinya membuka pada publik hasil tes "swab" dan kooperatif.

Dia harus melaporkan hasil swab testnya kepada Satuan Tugas Penanganan Covid-19.

Dia mengakui, pasien memang berhak tidak mempublikasikan mengenai hasil tes "swab".

Baca Juga: Sedang Tayang di NET TV Chelsea vs Tottenham Hotsput Live Streaming TV Online Liga Inggris

Situasi berbeda

Namun, kata Rahmad, saat ini situasi sedang berbeda. Karena banyak orang yang terpapar Covid-19, sehingga Satgas Penanganan Covid-19 berhak mengetahui dan menyiapkan langkah-langkah penanganan jika diperlukan.

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x