Resep Sate Maranggi Empuk Tanpa Pengempuk, Caranya Diiris Miring Menu Idul Adha 2024 ala Chef Devina Hermawan

- 18 Juni 2024, 13:00 WIB
Resep sate maranggi kambing dijamin empuk dan nikmat ala Chef Devina Hermawan
Resep sate maranggi kambing dijamin empuk dan nikmat ala Chef Devina Hermawan // YouTube @devinahermawan/

POTENSI BISNIS - Sate maranggi merupakan jenis sate yang bisa kita jumpai di daerah Purwakarta, Jawa Barat. Sate maranggi menjadi populer karena rasanya yang enak.

Sate maranggi juga sempat dipromosikan oleh salah seorang pejabat terkemuka di Purwakarta yakni Dedi Mulyadi.

Hidangan sate maranggi terbuat dari daging sapi pilihan yang dipotong halus dilengkapi dengan bahan bumbu khusus.

Baca Juga: Resep Chocolate Granola Oat Homemade Tanpa Oven, Cocok untuk Sarapan Kata Chef Devina Hermawan

Jika kamu hendak membuat sate maranggi, simak resep membuat sate maranggi yang bisa kamu coba di rumah ala chef Devina Hermawan:

Resep Sate Maranggi (12 tusuk)

Bahan-bahan yang harus disiapkan

- 300 gr daging has dalam.

Bumbu halus:

- 6 siung bawang putih.

- 10 siung bawang merah.

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah