Ironi, Pembantaian 431 Penduduk Rawagede, Karawang hingga Tragedi Bintaro Peristiwa 9 Desember

- 9 Desember 2020, 10:10 WIB
Ilustrasi hari libur 9 Desember 2020
Ilustrasi hari libur 9 Desember 2020 /Pras/Lensa Purbalingga


POTENSIBISNIS - Peristiwa bersejarah yang terjadi pada 9 Desember, yakni tragedi pembantaian Rawagede, Karawang.

Pada hari ini, Rabu 9 Desember 2020 merupakan hari libur, meski pun bukan tanggal merah pada kalender.

Pasalnya, tedapat kegiatan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2020 di sejumlah kabupaten/kota.

Baca Juga: Tilep Uang Rakyat Rp10 Ribu, Mensos Juliari Dapat Rp210 Miliyar, Begini Hitungannya

Dikutip Setneg.go.id, pemerintah menetapkan hari pelaksanaan pemungutan suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tanggal 9 Desember 2020 sebagai hari libur.

Penetapan itu tertuang dalam Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 22 Tahun 2020, yang ditandatangani oleh Presiden Joko Widodo pada tanggal 27 November 2020.

Selain itu, 9 Desember pula diperingati sebagai Hari Anti Korupsi Sedunia, dan negara-negara di dunia telah menyepakati untuk melaksanakan Konvensi Antikorupsi atau United Nations Convention Against Corruption (UNCAC).

Baca Juga: Mahfud MD Terbang ke Arab Saudi Temui Pimpinan Lembaga Anti-Terorisme dan Radikalisme

Berikut Daftar Peristiwa Bersejarah yang terjadi pada 9 Desember

1957 Pembantaian Rawagede, Karawang

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x